Jalan
kesuksesan mana yang ingin kita tempuh, dan dengan itu sikap kita
terbentuk, maka secara perlahan tapi pasti kita akan tiba di jalan itu.
Jalan mana yang sedang kita tempuh, yang telah dipilihkan-Nya untuk kita
sekarang, perlahan tapi pasti membawa kita pada pintu ilmu, pengalaman,
dan amal. Kerugian ataupun kegagalan dalam proses kesuksesan bukanlah pada gagalnya kita ber-ikhtiar, tetapi sebuah proses yang harus kita lewati. Dan unjuk
diri kita adalah proporsionalitas dalam konteks tempat dan waktu, demi hal
yang memang perlu. Perasaan dan Mimpi adalah dedikasi yang kita lakukan, yang
membebaskan kita dan mengalirkan jiwa kita dengan kesejukkan semangat dalam perjuangan
hidup. Apabila kewajiban mewujudkan mimpi adalah suatu amanah dari hasil pilihan-pilihan yang kita
ambil, maka itu tidak akan membebani kita melainkan menggerakkan semangat kita untuk
menjadi manusia utuh, yang mengenal tetes keringat, darah, sakit, dan
airmata. Semuanya menghasilkan kebahagiaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar